Senin, 08 Juli 2013

Ekstrakulikuler Pembangkit Kekreatifan Siswa


Kegiatan ekstrakulikuler adalah kegiatan yang dilakukan siswa diluar mata pelajaran sekolah dan menerima pelayanan konseling untuk membantu perkembangan para siswa sesuai dengan kebutuhan, bakat, potensi yang ada dalam jiwa pelajar, dan yang terakhir minat mereka yang secara khusus diselenggarakan oleh pendidik atau tenaga pendidikan dibidang tertentu yang berkewenangan di sekolah atau madrasah. Karena disetiap siswa pasti ada jalur prestasi dari kegiatan Ekstrakulikuler.

Di sekolah MTs. Nurul Huda ada banyak  macam-macam Ekstrakulikuler dan siswa boleh memilih apa saja yang dia inginkan, termasuk ilmu bela diri. dan ketika ada pengambilan rapor meskipun UTS setiap siswa harus mempunyai minimal satu kegiatan Ekstrakulikuler yang diikuti. dari semua siswa yang mengikuti kegiatan Ekstrakulikuler ada beberapa anak membanggakan MTs. Nurul Huda lewat kegiatan ini. Disekolah Mts. Nurul Huda ada 14 macam kegiatan Ekstrakulikuler yang sudah terlaksana.

Berikut macam-macam kegiatan Ekstrakulikuler dari MTs. Nurul Huda, Yaitu :

A. Ekstrakulikuler / seni musik
  1. Drumband / Marchingband
  2. Seni musik patrol
  3. Seni Banjari
B. Ekstrakulikuler / seni bela diri
 Nama dari bela diri di MTs. Nurul Huda ini adalah Pencak Silat Joss Cimande yang berasal dari Banten Jawa Barat. Madrasah mengadakan kegiatan ini karena bertujuan para siswa yang mengikuti kegiatan ini bisa menjaga diri dari hal yang berbahaya yang ada diluar sekolah. Pelatihnya bernama Anis Budiman dan juga guru MTs. Nurul Huda

C. Ekstrakulikuler / seni olahraga

  1. Futsal
  2. Bulu Tangkis
  3. Tennis Meja
  4. Bola Voli
D. Ekstrakulikuler / Lainnya
  1. Pramuka
  2. Keterampilan Membatik
  3. Sulap
  4. Karya Ilmiah Remaja (KIR)
  5. Palang Merah Remaja (PMR)
  6. Seni Baca Qur'an (Qiro'ah)

1 komentar:

  1. hai teman2x belajar komputer di asianbrilliant.com yuk,,,, cara belajarnya mudah di pahami loh,,,,dan waktunya flexible.anda penasaran???lihat di sini ya www.asianbrilliant.com atau cari di google kursus
    komputer
    , kursus online, kursus, tempat kursus

    BalasHapus